Anggota Komisi VII DPR RI Kurtubi mendukung langkah Gubernur TGH M Zainul Majdi dan DPRD Nusa Tenggara Barat untuk menjual 6 persen saham milik daerah di PT Newmont Nusa Tenggara.
Ipotnews Anggota Komisi VII DPR RI, Kurtubi meminta pemerintah untuk bertindak tegas kepada PT freeport Indonesia dalam pembangunan smelternya. Perusahaan tambang asal Amerika Serikat ini banyak alasan agar pembangunan smelter tersebut dapat mundur.
JAKARTA - Konversi bahan bakar Pembangkit Listrik Tenaga Diesel dan Gas (PLTDG) Pesanggaran (1x200 MW) yang sebelumnya menggunakan bahan bakar Marine Fuel Oil (MFO) menjadi Mini Gas LNG (Liquid Natural Gas) menghasilkan keuntungan termasuk biaya produksi yang lebih efisien sehingga diharapkan dapat berdampak pada harga yang dijual kepada masyarakat.
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) meminta kepada PT Freeport Indonesia untuk memberikan kepastian soal divestasi saham yang sebesar 10,64%.
Holding energi akan membawa keuntungan bagi PT Perusahaan Gas Negara (PGN). Di antaranya, akan mendapat akses langsung ke sumber gas yang dimiliki PT Pertamina (Persero).
Harga komoditas fluktuatif menjelang digelarnya referendum Brexit. Harga minyak mentah turun untuk hari keempat. Minyak mentah West Texas Intermediate turun 0,8%, dan Brent melemah 1% menjadi US,83 per barel.
Harga jual emas dan beli kembali (buyback) PT Aneka Tambang Tbk (Antam) pada perdagangan hari ini kembali naik setelah kemarin juga menguat. Kenaikan harga emas Antam seiring dengan turun tipisnya harga emas dunia.