Sekprov Sulsel, Abdul Latif belum sepenuhnya belum yakin bila industri smelter di Bantaeng bakal beroperasi dan melakukan aktivitas produksi. Tetapi menurutnya, sesuai informasi yang diterima, sejauh ini setidaknya sudah ada perkembangan dan tanda-tanda industri dalam proses menuju tahap produksi.
Energi Watch Indonesia (EWI) mengamati permasalah sektor energi di Indonesia semakin ruwet dan semrawut, lebih-lebih presiden dan jajarannya kelimpungan seperti tidak punya jalan solusi untuk menyelesaikan masalah yang ada, dan malah sebaliknya pemerintah secara terus menerus menjadi sumber produsi masalah.
Harga rata-rata bijih besi diperkirakan terus menurun menuju US$ 48 per ton pada kuartal III/2016 seiring dengan melambatnya permintaan China sebagai konsumen terbesar di dunia.
PT Antam (Persero) Tbk. bersama PT Freeport Indonesia (PTFI) dan PT Smelting sepakat bekerja sama membangun precious metal refinery (PMR) untuk mengolah anoda slime menjadi emas dan logam berharga lainnya di Gresik, Jawa Timur.
PT Aneka Tambang (Antam) Tbk bersama dengan PT Freeport Indonesia dan PT Smelting bekerjasama membangun precious metal refinery. Ini adalah pabrik pengolahan anoda slime menjadi dore, atau bahan emas lantakan di Gresik, Jawa Timur.
PT Timah Tbk (TINS), Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, memiliki lahan Ijin Usaha Pertambangan (IUP) biji timah seluas 400.000 Ha lebih baik yang berada di darat maupun yang di perairan laut.