Wakil Presiden RI Jusuf Kalla (JK) meminta kepada para menteri terkait untuk benar-benar mempersiapkan segala hal sebelum mengambilalih mayoritas saham Freeport Indonesia dari Amerika Serikat (AS).
Jakarta - Wakil Presiden (Wapres) Jusuf Kalla menyatakan, pemerintah tidak akan terburu-buru melakukan pelepasan saham (divestasi) 51 persen saham PT Freeport Indonesia. Selain diperlukan dana dalam jumlah besar, pemerintah memerlukan waktu untuk merealisasikan proses itu.
Wakil Presiden (Wapres) Jusuf Kalla (JK) secara tidak langsung sedikit berbeda pendapat dengan sikap pemerintah secara umum dalam perundingan perpanjangan kontrak kerja dengan PT Freeport Indonesia (FI), terutama terkait divestasi saham.
Didampingi jajaran direksi dan manajemen perusahaan, Gubernur Kaltara Irianto Lambrie berkesempatan meninjau industri Smelter Grade Alumina (SGA) PT Well Harvest Winning (WHW) di Desa Sungai Tengar, Kecamatan Kendawangan, Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat (Kalbar) kemarin (31/10).
PT Gunung Bintan Abadi (GBA) mulai mengeruk biji bauksit yang terkandung di area seluas 120 hektare (ha) di Kelurahan Tembeling Tanjung, Kecamatan Teluk Bintan. Untuk tahap awal, perusahaan yang sudah mengantongi Izin Usaha Pertambangan (IUP) dari Dinas Energi, Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), melakukan penimbunan lahan untuk membangun dermaga untuk tempat kapal tongkang bersandar dan melaksanakan loading (pengangkutan).
Gubernur Jawa Timur Soekarwo menawarkan investasi di bidang smelter kepada para pengusaha Singapura. Menurutnya, selain berprospek bagus karena bisa meningkatkan industrialisasi, keberadaan smelter juga akan mengurangi impor bahan baku dan penolong industri yang saat ini masih 79 persen.
Ketapang - PT Well Harvest Winning Alumina Refinery (WHW AR) terus mengembangkan eksistensinya dalam pengolahan dan pemurnian bauksit menjadi alumina. Direktur WHW AR, Stevi Thomas, mengatakan, dalam kurun waktu satu tahun, pihaknya telah melakukan ekspor 1,1 juta ton alumina ke sejumlah negara. Ekspor ini, lanjut dia, melengkapi target yang ditentukan WHW AR yaitu 1 juta ton per tahun.
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Perusahaan Listrik Negara (PLN) memberikan pasokan listrik untuk industri pemurnian mineral atau smelter alumina dan pengembangan bisnis properti di kawasan Kalimantan Barat. Bentuk kerja sama ini disalurkan melalui PLN Kalimantan Barat, yang ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) Power Purchase Agreement (PPA) tentang jual beli tenaga listrik dengan total 170 MVA.
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Bos PT Freeport McMoran, Richard C Adkerson kembali menemui Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ignasius Jonan, di kantor ESDM, Jakarta Pusat, Selasa (24/10/2017).