PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) telah menyelesaikan berbagai proyek ketenagalistrikan untuk memperkuat kelistrikan di Provinsi Sulawesi Tenggara. Direktur Bisnis Regional Sulawesi dan Kalimantan Syamsul Huda berharap semakin kuatnya listrik dapat mendorong tumbuhnya industri dan meningkatkan rasio elektrifikasi
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan minta Komisi Pemberantasan Korupsi turut menindak dan mencegah praktik korupsi yang telah merusak iklim investasi, seperti penyelundupan nikel ore yang diduga merugikan negara hingga triliunan rupiah
Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan meminta Komisi Pemberantasan Korupsi untuk ikut mengawal proses investasi di Indonesia
Usai setop ekspor nikel di tahun ini, Presiden Joko Widodo berniat untuk setop ekspor bauksit dalam waktu dekat. Ini dilakukan untuk mengebut hilirisasi
PT Borneo Alumina Indonesia (PT BAI) dengan konsorsium antara PT Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk (PT PP) dan China Aluminum International Engineering Corporation Limited (CHALIECO) tanda tangani kontrak Engineering, Procurement and Construction (EPC) untuk pembangunan Smelter-Grade Alumina Refinery dengan nilai kontrak USD 695 juta
Menindaklanjuti aspirasi dari masyarakat Bangka Belitung mengenai permasalahan di sektor pertambangan timah yang disampaikan saat kunjungan kerja Ketua DPD RI AA Lanyalla Mahmud Mattalitti beberapa waktu lalu, Komite II DPD RI memfasilitasi pertemuan stakeholders terkait untuk menyelesaikan masalah tersebut. Harapannya melalui pertemuan tersebut, iklim usaha dan investasi di Bangka Belitung dapat berjalan dengan baik dengan mengutamakan kesejahteraan masyarakat.
Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) meyakini ekspor Indonesia tahun ini akan lebih baik dibandingkan sebelumnya. Amerika Serikat (AS) dan China dinilai memberikan preferensi sekaligus membuka peluang ekspor Tanah Air untuk masuk